Biasanya paket akad nikah di rumah yang di tawarkan penyedia jasa, di tujukan bagi calon pengantin yang akan mengadakan pesta pernikahan secara sederhana, dimana mungkin hanya keluarga tetangga dan kerabat dekat yang menghadiri dengan porsi ketering sekala kecil, berikut ulasan vendor penyedia jasa Paket akad nikah di rumah terdekat.